Dovizioso Juara di Sepang Malaysia |
MotoGP Sepang 2016
Akhirnya Dovi dapat kembali berada di pofium utama di sport motogp, tentunya ini adalah kemenangan yang sangat membanggakan bagi dovi. Ia mengatakan dalam sesi wawancara setelah selesai race di sepang malaysia, " ini adalah kemenangan sejak tahun 2009 lalu " .
Dovizioso, pernah mendapatkan posisi pertama pada Gp 2009 lalu, hingga sekarang barulah di MotoGP sepang ia bisa kembali mendapatkan podium pertama.
Persaingan sengit di lakoni bagi Rider MotoGP, dan juga lintas balap yang juga basah di guyur hujan, juga menjadi salah satu tantangan bagi para rider. Persaingan dari lap pertama, sudah mulai terasa valentino rossi, Dovizioso dan A. Iannone bersaing ketat sejak awal untuk meraih podium.
Dovi dan Rossi saling berebut bergantian menduduki posisi pertama, namun keberuntungan bagi dovizioso setelah lap tersisa 5 lap VR46 melakuakan kesalahan saat melebar di tikungan. Dan kesempatan itu langsung di ambil oleh dovizioso dan bertahan hingga lap berakhir.
Pada lap tersisa di bawah 10 lap, Cal Crutchlow yang menjuarai pada sesi GP Island Australia, malah tergelincir. Kemudian Marc Marquez juga mengalami insiden yang sama. Marc tergelincir namun ia berusaha bangkit dan melanjutkan Race yang tersisa meskipun harus berada pada urutan buncit.
Bukan hanya kesialan bagi Cal dan Marc, Andrea Iannone juga mengalami hal yang sama. Iannone juga ikut tergelincir saat race menyisakan beberapa lap saja. Namun ia tak sempat ia tak sempat melanjutkan jalannya race, karena terjadi kerusakan pada motor nya.
Di balik tergelincirnya para rider ternyata membawa keberuntungan bagi rider yang lain, Lorenzo yang berada di urutan ke 6 menjadi urutan ke 3 saat finish. Tentu ini bukanhal yang id duga bagi lorenzo, karena ia sendiri mengatakan bahwa race di sepang malaysia saat hujan bukanlah hal yang baik baginya.
Namun intinya tetaplah siapa yang sampai pada garis finis, dan lorenzotetap konsisten dengan tetap menjaga kestabilan motornya agar tidak ikut tergelincir juga.
Dengan kemenangan di sepang, kini Dovi menaiki peringkat ke lima klasemen sementara MotoGP 2016, dan untuk Rossi kini semakin kokoh di puncak klasemen ke dua. Dan sudah di pastikan menjadi Runner Up di MotoGp musim ini. Bagi lorenzo, persainganuntuk menduduki peringkat ke tiga, masih di pertanyakan dengan adanya vinalles yang berada di bawahnya.
Untuk selanjutnya kita tunggu lagi ya,id race motogp yang masih menyisakan 1 kali balapan lagi..
Seian terima kasih...
Sumber Informasi : Streaming Online